Kumpulan soal Informatika bab 2
Kelompok 7 : Kelas 7G
1. Apa itu berpikir komputasional ?
A. Berpikir komputasional adalah cara berpikir untuk menyelesaikan persoalan, yang cara penyelesaiannya, jika dikembangkan, dapat dilakukan oleh komputer.
B. merupakan kumpulan perintah untuk menyelesaikan suatu masalah secara sistematis, terstruktur dan logis.
C. adalah cara penyimpanan, penyusunan dan pengaturan data di dalam media penyimpanan komputer sehingga data tersebut dapat digunakan secara efisien.
D. adalah suatu kegiatan berbicara di hadapan banyak hadirin atau salah satu bentuk komunikasi.
Jawaban : A
2. Duno disuruh mengerjakan pr dan mengisi bak mandi kata ibunya. Dia ingin mengoptimasikan penjadwalannya. Kira-kira gimana cara mengerjakan kedua tugas tersebut secara efektif dan efisien?
a. mengerjakan PR aja
b. menunggu bak mandi ke isi sambil kerjain PR
c. tidak mengerjakan tugasnya
d. menunggu bak mandi ke isi lalu mengerjakan PR
Jawaban : B
3. Algoritma adalah…
a. langkah-langkah yang disusun secara tertulis dan berurutan untuk menyelesaikan suatu masalah
b. langkah-langkah yang disusun secara tertulis dan berurutan untuk menyelesaikan suatu masalah
c. untuk mengorganisir apa saja yang dibutuhkan dalam sebuah acara
d. mengatur jadwal agar kegiatan-kegiatan tersebut tidak bertabrakan waktunya
Jawaban : A
4. Apa arti struktur data
A. Pembentukan sebuah daftar untuk mengorganisir hal yang di perlukan dalam sebuah kegiatan
B. Pembentukan sebuah daftar untuk mengorganisir hal yang tidak di perlukan dalam sebuah kegiatan
C. Penjadwalan kegiatan yang akan dilakukan dalam waktu tertentu agar tidak bertabrakan
D. Langkah-langkah yang disusun secara tertulis dan berurutan untuk menyelesaikan suatu masalah
Jawaban : A
5. Apa kegunaan representasi data
a. Menggambarkan obyek dari sudut pandang penulis agar pembaca dapat merasakan, melihat, dan mendengar obyek yang dipaparkan dengan detail.
b. Menambah Pahala
c. Untuk mengorganisir hal yang di perlukan dalam sebuah kegiatan
d. Representasi data digunakan untuk mempresentasi data yang pilihannya terdiri atas dua kemungkinan atau lebih.
Jawaban : D
Comments
Post a Comment